PT. Cipta Persada Lohjinawi
About Us
Pelajari lebih lanjut tentang perjalanan kami, pengalaman, dan komitmen dalam memberikan solusi konstruksi terbaik di Indonesia.
Perusahaan
Cipta Persada Lohjinawi sebagai pelaksana dengan stakeholder-stakeholder didalamnya bekerjasama telah dipercaya dan mengerjakan pekerjaanpekerjaan besar di wilayah Pulau Jawa, Kalimantan, Sumatra. Kepercayaan yang diberikan membuat CPL menjadi Kontraktor Pelaksana yang bisa diandalkan dan dipercaya dengan memberikan analisa dan pelaksanaan sesuai dengan keinginan dan Spesifikasi Pemberi Kerja memberikan kepuasan kepada pemakai jasa CPL, Sebagai Pelaksana Kontrak – Kontrak besar juga sudah diterima oleh Cipta Persada Lohjinawi.
Industrial
Cipta Persada Lohjinawi menjadi Kontraktor Pelaksana pada tahun 2012 dibidang Perencanaan, Design & Build, Persiapan Lahan dan Urugan, Pembangunan Konstruksi Baja, Pekerjaan Gedung, Jalan Raya (Rigid Pavement), Mekanikal Elektrikal dan Transportasi.
Project & Background
Cipta Persada Lohjinawi bermula dari Pemilik yang telah berkecimpung di dunia Proyek mulai tahun 2000 dan mulai dipercaya mengerjakan proyek-proyek dimulai pada tahun 2012 menjadi subkon dipekerjaan pemerintah dibawah Waskita, Wika, PP, Brantas, selain itu pekerjaan-pekerjaan dari perorangan dan perusahaan swasta.
Goals
Menjadi Penyedia Barang & Jasa yang profesional dan menjadi Penyedia Jasa yang memberikan kepuasan akan hasil pekerjaan kepada para pengguna Jasa CPL.
Objective
Kualitas, Ide, Solusi, Pelayanan